Detail Cantuman
Skripsi/KTI
Hubungan Karakteristik Suami Terhadap Kesiapan Pendampingan Saat Istri Melahirkan Di Rumah Sakit Umum Daerah Luwuk Sulawesi Tengah Pada Tahun 2017
Kesiapan adalah keseluruhan kondisi seseorang atau individu untuk menanggapi dan mempraktekkan suatu kegiatan yang mana sikap tersebut memuat mental, keterampilan dan sikap yang harus dimiliki dan dipersiapkan selama melakukan kegiatan tertentu. Persalinan juga merupakan peristiwa yang sangat menegangkan bagi seorang istri dan dukungan suami ternyata berpengaruh pentik terhadap kondisi psikologi istri bersalin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan karakteristik suami terhadap kesiapan pendampingan saat istri melahirkan. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif kolerasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah suami yang memiliki istri hamil. Teknik pengambilan sampel purposif sampling dengan jumlah sampel 88 responden. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner mengenai karakteristik terhadap kesiapan suami. Hasil analisa univariat didapatkan 52 responden (59%) yang berusia 31-40 tahun, 27 responden (30,7%) karyawan swasta, 24 responden (27,3%) pendidikan sma, 38 responden (43,2%) yang sangat siap. Hasil analisa bivariat menggunakan uji Spearman Rank Rho didapatkan hasil bahwa terdapat hubungan antara krakteristik suami terhadap kesiapan pada suami yang memiliki istri hamil di RSUD Luwuk Sulawesi Tengah dengan nilai kolerasi (r=0,3) dengan nilai P-value sebesar 0,001 (p < 0,05). Penelitian ini membuktikan bahwa peran suami penting untuk diperhatkan dalam proses persalinan.
Ketersediaan
011521097-97-2017 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
011521097-97-2017
|
Penerbit | Stikes Binawan : Jakarta Timur., 2017 |
Deskripsi Fisik |
Sari Nuralita, SKp., M.Si
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
011521097-97-2017
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
SKripsi Keperawatan
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
YUNILCI RANDALONGI
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain